Cara Mencari Video di Doodstream
Cara mencari video di Doodstream - Untuk kamu yang hobi menonton video di platform Doodstream, pasti akan merasa bosan jika hanya menonton satu video saja secara berulang-ulang. Tentu kamu ingin menemukan video-video baru dan kamu tahu yang perlu kamu lakukan adalah mencarinya.
Namun, Platform Doodstream tidak seperti di YouTube yang mana kamu bisa mencari video menggunakan kolom pencarian. Jadi jika ingin menonton maupun download video di Doodstream, kamu tidak bisa mencari video secara spesifik untuk video yang ingin kamu tonton.
Baca Juga: Cara Daftar Doodstream di Android Dengan Mudah
Bahkan untuk menontonnya pun kamu harus memilik link dari videonya. Maka dari itu untuk mencari video di Doodstream adalah dengan mencari link videonya.
Karena di Doodstream tidak memungkinkan untuk mencari video berdasarkan kata kunci yang diinginkan, kamu bisa mencarinya di media sosial, biasanya yang paling banyak adalah di Facebook dan Twitter.
Ada banyak grup-grup khusus untuk membagikan link video Doodstream di grup Facebook maupun Twitter, kamu bisa bergabung dengan grup tersebut agar bisa mendapatkan pembaruan link video Doodstream terbaru. Setiap harinya ada saja pembaruan link dari video Doodstream yang sedang viral.
Baca Juga: Cara Mendapatkan Uang Dari Doodstream Dengan Cepat
Tidak hanya itu, kamu juga bisa memanfaatkan kolom pencarian pada media sosial tersebut untuk menemukan link video yang kamu cari.
Posting Komentar untuk "Cara Mencari Video di Doodstream"